Sejarah Lam Siem



Lam Siem merupakan salah satu gampong yang ada di Mukim Meulayo, kecamatan Blang Bintang, Kabupaten Aceh Besar, provinsi Aceh, Indonesia.Sebelum menjadi gampong, daerah Gampong Lam Siem awalnya merupakan tempat persembunyian para gerilyawan Belanda. Di kalangan gerilyawan, daerah ini dikenal sebagai Lam Some (Tempat Persembunyian). Seiring berjalannya waktu, para gerilyawan dan penduduk setempat mengubah nama tersebut menjadi Lam Siem agar tidak mudah diketahui bahwa daerah ini adalah tempat persembunyian gerilyawan. Dari situ, lahirlah nama Gampong Lam Siem yang sekarang sudah menjadi nama resmi sebuah gampong, yaitu Gampong Lam Siem.



Lam Siem

Alamat
Jl. Bandara SIM, Desa Lam Siem, Kec, Blang Bintang, Kab. Aceh Besar, Kode Pos 23371
Phone
085373328142
Email
[email protected]
Website
lamsiem.sigapaceh.id

Kontak Kami

Silahkan Kirim Tanggapan Anda Mengenai Website ini atau Sistem Kami Saat Ini.

Total Pengunjung

21.957